Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Aplikasi Gaji Kemenkeu untuk Apa?

GAJIKULI.COM - Aplikasi gaji Kemenkeu untuk apa? Pastinya banyak yang penasaran dan ingin mengetahu informasinya.

Kemenkeu adalah kependekan dari Kementerian Keuangan. Kementerian Keuangan adalah salah satu kementerian di pemerintahan Indonesia yang bertanggung jawab dalam mengelola keuangan negara.

Kemenkeu memiliki peran penting dalam merumuskan dan melaksanakan kebijakan ekonomi dan fiskal negara, mengatur sistem perpajakan, mengelola anggaran negara, serta mengawasi keuangan negara secara umum.

Tugas utama Kemenkeu meliputi perencanaan dan penganggaran keuangan negara, pengelolaan utang negara, penyusunan kebijakan fiskal, pengawasan dan pemeriksaan keuangan negara, pengelolaan aset negara, serta pengawasan dan pengendalian perpajakan. 

Kemenkeu juga berperan dalam menjaga stabilitas ekonomi dan keuangan negara, termasuk melalui kebijakan moneternya.

Kemenkeu bekerja sama dengan lembaga-lembaga keuangan internasional seperti Bank Dunia, Dana Moneter Internasional (IMF), dan lembaga keuangan regional seperti Bank Pembangunan Asia (ADB) untuk mengembangkan kebijakan ekonomi yang berkelanjutan dan memperkuat keuangan negara.

Dalam menjalankan tugasnya, Kemenkeu bekerja sama dengan lembaga-lembaga terkait lainnya, seperti Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), dan Direktorat Jenderal Pajak (DJP), serta berkoordinasi dengan kementerian dan lembaga lain dalam pemerintahan Indonesia.

Aplikasi Gaji Kemenkeu untuk Apa?

Mungkin banyak dari mereka yang belum mengetahui fungsi dari apk gaji Kementrian Keuangan di Indonesia.

Seperti yang diketahui, kini sudah tersedia apk gaji.kemenkeu.go.id untuk proses unggah adk gaji pegawai ASN pusat, anggota TNI, anggota polri, pppk dan ppnpn buntok nomor S-4/KPN.1802/2023 tanggal 4 Januari 2023 terkait hal penggunaan aplikasi gaji.

Aplikasinya kini sudah tersedia di Play Store maupun App Store, download saja langsung secara gratis tanpa biaya sepeserpun.

Demikian informasi mengenai aplikasi gaji Kemenkeu, bagi yang masih bingung bisa mencoba langsung menggunakannya.