Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Gaji Diplomat KBRI Berapa? Cek Sebelum Melamar!

GAJIKULI.COM - Gaji Diplomat KBRI (Kedutaan Besar Republik Indonesia) banyak yang ingin mengetahuinya.

Diplomat adalah orang yang ditunjuk oleh negara atau lembaga pemerintah yang ditugaskan untuk melakukan diplomasi dengan satu atau lebih negara secara internasional.

Di Indonesia, Diplomat bekerja di bawah Kementrian Luar Negeri Republik Indonesia yang memiliki tugas seperti pembawa pesan, negosiasi, mediasi, hingga perundingan.

Perwakilan dari seorang Diplomat memiliki hak keistimewaan seperti dalam bidang pajak dan iuran, pembebasan dari bea cukai dan bagasi, pembebasan kewajiban keamanan sosial, hingga pelayanan umum dan militer.

Sebagai salah satu profesi ternama, banyak orang yang tertarik menjadi Diplomat. Jika berminat, kalian bisa melamar pekerjaan yang satu ini.

Gaji Diplomat KBRI

Berbicara tentang gaji, pastinya semua orang menginginkan penghasilan yang besar. Akan tetapi, untuk mendapatkannya juga tidak mudah.

Menjadi seorang kedutaan besar banyak yang menginginkannya karena menawarkan nilai pendapatan yang fantastis.

Penghasilan Diplomat KBRI kurang lebih kisaran Rp1,5 juta hingga puluhan juta rupiah menyesuaikan dengan kelas jabatannya.

Gaji bisa mencapai puluhan juta hingga ratusan juta beserta tunjangan yang didapatkan. Semakin lama jabatannya juga berpengaruh terhadap bertambahnya nilai penghasilan.

Oleh sebab itu, bagi yang berminat untuk menjadi bagian dari KBRI bisa mendaftarkan diri untuk memperoleh pendapatan yang besar.

Bagaimana Cara Menjadi Diplomat KBRI?

Setelah mengetahui informasi gaji Diplomat KBRI, mungkin kalian penasaran dan tertarik ingin menjadi seorang Diplomat. Siapapun memiliki kesempatan untuk mendapatkan profesi yang satu ini.

Untuk menjadi Diplomat, ada beberapa syarat yang harus kalian miliki seperti berikut:
  • Pendidikan Strata-1
  • Pendidikan Khusus Berjenjang (Sekdilu, Sesdilu, Sesparlu)
  • Kemampuan berbahasa asing
  • Dst
Diplomat memiliki peran penting dalam pelaksanaan politik luar negeri Indonesia, yakni tidak hanya perwakilan negara, namun juga faktor dalam politik luar negeri.

Adanya Diplomat menjadi kunci sukses dalam diplomasi antar negara. Oleh sebab itu, orang yang memiliki profesi ini harus memiliki kemampuan yang baik.

Kesimpulan

Itulah informasi mengenai penghasilan Diplomat Kedutaan Besar RI, bagi yang berminat bisa menyiapkan persyaratan dan mendaftarkan diri.