Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Gaji Pegawai McD di Dubai, Apakah Besar?

GAJIKULI.COM - Berapa gaji pegawai McD di Dubai? Pastinya banyak penasaran dan ingin mengetahui informasinya.

Dubai menjadi salah satu tempat yang sangat terkenal dan ingin dikunjungi seluruh orang yang ada di dunia, salah satu hal yang sangat menarik ialah kemewahannya.

Terdapat juga cabang McDonald's yang terletak di Dubai, mungkin kalian berkesempatan untuk menjadi bagian dari perusahaan tersebut.

Bukan hanya di Dubai saja, di Indonesia bahkan sudah terdiri dari berbagai macam cabang yang tersebar di beberapa wilayah seperti McD Surabaya, Bandung, dan lain sebagainya.

Gaji Pegawai McD di Dubai

Ada beberapa faktor yang mempengaruhi nilai pendapatan karyawan, setiap cabang McD yang tersebar di berbagai wilayah berbeda.

Seperti halnya cabang McD yang ada di Dubai, maka berbeda dengan yang ada di Amerika maupun Indonesia.

Gaji pegawai McD di Dubai kurang lebih mencapai puluhan juta rupiah. Untuk gaji buruh umum bisa mencapai Rp50 jutaan.

Pendapatan juga menyesuaikan jabatan atau posisi yang dilamar, ada beberapa posisi yang terdapat di perusahaan McDonald's.

Namun yang paling mutlak ada di tangan perusahaan itu sendiri, pelamar kerja dapat memutuskan untuk melakukan kesepakatan dengan pihak perusahaan terkait gaji yang akan diberikan. Biasanya hal tersebut dilakukan saat sesi wawancara sebelum resmi bekerja.

Gaji Pegawai McD Semua Jabatan

Pendapatan karyawan juga menyesuaikan dengan jabatannya, berikut beberapa kisaran penghasilan karyawan McD di Indonesia:
  • Driver Rp2,5 jutaan
  • Finance and accounting staff Rp2,5 jutaan
  • Store crew Rp 2,5 jutaan
  • Administration staff Rp2,6 jutaan
  • IT Suport Rp2,6 jutaan
  • Assistant manager Rp4 jutaan
  • Customer Service Rp4 jutaan
  • Officer RP6 jutaan
  • Restaurant manager Rp7,2 jutaan
  • IT programming Rp9 jutaan
  • Market analyst manager Rp11 jutaan
  • Store manager Rp11 jutaan
  • Manager Rp12 jutaan
  • Dst
Jika dibandingkan dengan pekerja karyawan Dubai, sudah pastinya penghasilan di Indonesia lebih kecil nilainya.

Kesimpulan

Itulah informasi mengenai gaji pegawai McD di Dubai, kalian berkesempatan mendapatkan penghasilan yang besar bilamana bekerja di perusahaan tersebut.

Terkait gaji, nilai pendapatannya lebih besar bila dibandingkan dengan karyawan yang bekerja di Indonesia.