Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Gaji Pegawai KAI Lulusan S1, Pelamar Kerja Wajib Tahu!

GAJIKULI.COM - Gaji pegawai KAI lulusan S1 berapa? Pelamar kerja yang ingin menjadi bagian dari perusahaan Kereta Api Indonesia wajib tahu.

Penghasilan menjadi salah satu faktor penting yang harus diketahui terlebih dahulu karena tujuan utama dari orang bekerja ialah mendapatkan gaji.

Semakin tinggi jabatannya, maka akan memperoleh gaji yang semakin besar. Oleh sebab itu, kalian dapat mencari pekerjaan yang kiranya bisa memberikan kecukupan dari segi pendapatan.

Ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi nilai pendapatan dalam sebuah perusahaan, masing-masing memiliki aturan dan kebijakan tersendiri.

Gaji Karyawan KAI Lulusan S1

Gaji pegawai KAI lulusan S1 kurang lebih kisaran Rp5 juta hingga puluhan juta rupiah menyesuaikan dengan jabatannya.

Seperti yang diketahui, ada beberapa faktor yang mempengaruhi nilai pendapatan, salah satunya jabatan masing-masing karyawan.

Ada struktur jabatan di perusahaan KAI baik sebagai masinis, admin, sarana, dan lain sebagainya. Masing-masing memiliki persyaratan terkait pendidikan minimal yang harus ditempuh.

Selain itu, pendapatan juga dipengaruhi oleh nilai UMR atau UMK daerah setempat. Setiap wilayah memiliki nilai upah minimum yang berbeda dan ini sangat berpengaruh terhadap nilai gaji. 

Meski jabatannya sama, pendapatannya akan berbeda apabila kalian berada di penempatan kerja yang berbeda. Seperti contoh bagian admin di wilayah Semarang dengan Yogyakarta.

Keputusan terkait gaji paling mutlak ada di tangan perusahaan itu sendiri. Disini biasanya akan ada kesepakatan antara karyawan dan perusahaan terkait gaji yang akan diberikan.

Gaji Pegawai KAI Semua Jabatan

Selain karyawan yang berpendidikan S1, adapun beberapa pendapatan karyawan sesuai dengan jabatannya sebagai berikut:
  • Masinis Rp12 jutaan
  • Kondektur RP6,5 jutaan
  • Pramugara/Pramugari Rp4 jutaan
  • Marketing Staff Rp4 jutaan
  • Front Liner Rp2,5 jutaan
  • Security Rp2 jutaan
  • Ticketing Staff Rp2 jutaan
  • Serviis Rp3,5 jutaan
  • Pemasaran staf Rp3 jutaan
  • Akuntansi Rp4 jutaan
  • Dst

Kesimpulan

Itulah informasi mengenai gaji pegawai KAI lulusan S1, bagi yang berminat bisa mendaftarkan diri di perusahaan tersebut.

Pastikan kalian mendaftarnya sesuai syarat, yakni pendidikan minimal S1 untuk mendapatkan posisi yang sesuai.